Categories: Asia

Ski Lintas Negara di Rovaniemi, Jalan-jalan ke Rumah Santa di Finlandia

Finlandia dengan segudang pesonanya menjadi tujuan impian wisatawan dari seluruh dunia. Kadang-kadang bukan karena kendala biaya. Tapi, minimnya informasi membuat seseorang gagal untuk berangkat.

Sebelum melakukan perencanaan, tidak ada salahnya untuk belajar dari pengalaman perjalanan orang lain yang telah lebih dulu sukses.

Berikut beberapa pertanyaan yang sering muncul seputar perjalanan di Finlandia yang perlu kamu ketahui.

1. Bagaimana mempersiapkan perjalanan

Gunakan Google Doc sebagai tempat untuk mengumpulkan ide tentang berbagai hal yang ingin dilakukan sebelum menyusunnya menjadi sebuah rencana perjalanan.

Rekomendari dari berbagai de atau gagasan dapat diperoleh dari teman, tag di Instagram dan blog perjalanan.

2. Kapan harus memesan penerbangan?

getyourguide.com

Sebaiknya memesan penerbangan tiga bulan sebelumnya, dan carilah penerbangan pulang pergi. Memperhatikan fluktuasi harga penerbangan memang perlu tapi semua masalah biaya dapat tertutupi bila menggunakan poin kartu kredit.

3. Apakah sebagian biaya perjalanan dibayar dengan menggunakan poin kartu kredit/miles?

besttravelmonths.com

Pendaftaran kartu kredit tertentu biasanya mendapatkan poin yang dapat digunakan untuk menebus biaya penerbangan.

Mungkin tidak dapat menutupi seluruh biaya tapi poin yang diperoleh dapat memangkas pengeluaran di sektor penerbangan secara signifikan.

4. Apakah ada hutang kartu kredit sebagai akibat dari pemesanan liburan ini?

goodnewsfinland.com

Jika pengaturan keuangan cukup baik, tidak akan ada hutang sepulang perjalanan. Kuncinya adalah menabung dengan disiplin untuk menutup biaya perjalanan dan melunasi hutang kartu kredit setiap bulannya tanpa menunggak.

5. Apa bagian favorit dari perjalanan ini?

getyourguide.com

Memilih kegiatan yang paling disukai di Finlandia adalah pekerjaan yang tidak gampang karena hampir seluruhnya meninggalkan kesan tersendiri.

Tapi tidak ada salahnya untuk mencoba sauna di Helsinki atau ski lintas negara di Rovaniemi. Pemandangan dari sauna saat matahari terbenam sangatlah mewah dan luar biasa, sementara musin dingin di Rovanemi tiada duanya.

Kedua kegiatan ini hanya dihargai kurang dari 20 euro. Penawaran yang sangat menarik bukan.

6. Saran untuk yang bepergian di lokasi yang sama

santaclausvillage

Jika bepergian ke Skandinavia di musim dingin, bawalah baju hangat yang cukup sebab hampir setiap hari kamu memerlukannya.

Tidak harus selalu menjadi yang paling modis di perjalanan, dengan kondisi hangat kamu akan bisa menikmati waktu lebih baik. Terus pantau ramalan cuaca.

***

Dengan panduan yang tepat, setiap perjalanan akan menjadi pengalaman yang berkesan dan terus terkenang sepanjang hayat.

Yuk, abadikan setiap momen indahmu di Finlandia dengan foto-foto liburan yang menawan. Gaet FrameATrip.com untuk mewujudkan impian kamu memiliki foto-foto liburan ala selebriti ternama.

Sebelum berangkat, pastikan kamu sudah memesan sesimu di www.FrameATrip.com.

Detty Frameatrip

Recent Posts

6 Kuliner Unik khas Korea Selatan, Ada yang Mirip Bakpia

Makanan khas Korea Selatan sudah cukup populer di Indonesia. Makanan seperti Kimchi, Bulgogi, Tteokbokki, dan…

4 years ago

Dekat Indonesia, 5 Negara Tetangga yang Jadi Favorit Travelling ASEAN

Kalau kamu ingin melakukan traveling ke luar negeri, kamu bisa memulai dari negara-negara tetangga yang…

4 years ago

Traveling ke Luar Negeri, Ada 10 Hal yang Perlu Kamu Periksa

Kamu tentu akan merasa sangat senang kalau sudah mendekati hari keberangkatan untuk traveling. Apalagi kalau…

4 years ago

Dahsyat! 10 Kota Kecil Eropa Ini Pernah Dinobatkan Jadi Ibukota Budaya

Ibu kota Kebudayaan Eropa merupakan kota yang ditunjuk oleh Uni Eropa agar mendapatkan kesempatan untuk…

4 years ago

Merancang Tur Sehari ke Kairo, Apa saja yang Dipersiapkan?

Ketika kamu mendengar negara Mesir, mungkin kamu berpikir dan membayangkan pasir, unta, dan piramida. Namun,…

4 years ago

Ide Honeymoon ke Bahama, Jelajahi 5 Pulau Eksotis Ini

Bahama cukup populer bagi yang hobi traveling dengan hamparan pasir putih yang luas, deretan terumbu…

4 years ago